Ada beberapa hal yang saya peroleh selama menempuh pendidikan di Program Studi Arsitektur Institut Teknologi Indonesia seperti disiplin waktu dan disiplin tugas, sehingga berpengaruh besar terhadap kedisplinan. Pesan untuk calon pembelajar yang akan belajar di Program Studi Arsitektur Institut Teknologi Indonesia, jangan menunda tugas dan jangan plagiat atau mengambil karya orang lain, sejelek apapun kalo karya sendiri akan menguasai hasil karya sendiri.